Blog Page

Pembangunan Bronjong Di Sukaraya Baru Segera Dilaksanakan

NARASI UPDATE – Pemerintah Desa (Pemdes) Sukaraya Baru, Kecamatan STL Ulu Terawas, Kabupaten Musi Rawas, Provinsi Sumatera Selatan, akan segera lakukan pembangunan bronjong, Kamis (15/4/2021). Pjs Kepala Desa Sukaraya baru, Kowi, mengatakan titik nol pembangunan bronjong ini terletak di dusun III, dan merupakan realisasi dana desa tahap I tahun 2021. “Pembangunan bronjong ini merupakan hasil Musyawarah Desa, beberapa minggu yang ...

Read More »

Kompol Ali Sadikin Jabat Wakapolres Musi Rawas

MUSI RAWAS-Kapolres Musi Rawas, AKBP Efrannedy memimpin pelaksanaan Upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab), Wakapolres Mura, dihalaman depan Mapolres Mura, sekitar pukul 08.00 WIB, Rabu (14/4/2021). Nampak dalam upacara tersebut dihadiri Wakapolres Lama, Kompol Handoko Sanjaya dan Wakapolres Baru, Kompol Ali Sadikin dan para Kabag, Kasat, Kapolsek serta personel Polres Mura. Kompol Handoko Sanjaya sebelumnya menjabat Wakapolres Mura kemudian mutasi menjadi ...

Read More »

Sabung Ayam di Tanjung Sanai II Dibubarkan Polisi

NARASI UPDATE – Personil Polsek PUT Polres Rejang Lebong Polda Bengkulu ,Senin 12/4 2021 sekitar pukul 16.00 Wib petang menggerbak dan membubarkan judi sabung ayam di Desa Tanjung Sanai 2 Kecamatan PUT Kabupaten Rejang Lebong Propinsi Bengkulu. Dalam aksi pengerbekan judi sabung ayam yang lokasinya berada di perkebunan karet di belakang desa ini petugas terpaksa berjalan kaki menuju ke Tempat ...

Read More »

Jalan Penghubung Beliti Jaya – Karya Sakti

NARASI UPDATE — Akses jalan penghubung dari Desa Beliti Jaya menuju ke Desa Karya Sakti Kecamatan Muara Kelingi Kabupaten Musi Rawas (Mura ) licin dan berlumpur .padahal akses jalan penghubung desa dan kecamatan itu sangat ramai di lintasi kendaraan . Akses jalan penghubung yang masih berupa tanah merah serta berlumpur itu sangatlah panjang kurang lebih 8 km lebih ,sehingga kendaran ...

Read More »

Menyisakan Permasalahan, Calon Kades Sungai Bunut Tolak Hasil Penghitungan Suara

NARASIUPDATE.COM – Pemerintah Kabupaten Musi Rawas telah menggelar pemilihan kepala Desa serentak diwilayah Kabupaten Musi Rawas pada Jumat 8 April 2021. Desa Sungai Bunut Kecamatan BTS Ulu menjadi Salah Satu Desa di Kecamatan BTS Ulu menggelar Pemilihan Kepala Desa dengan diikuti Dua Orang Calon yaitu no Urut 1 Drs Rasyidi MM dan No Urut 2 Herman. Proses pemilihan Kepala Desa ...

Read More »

Jalan Alternatif Jembatan Sungai Mambang Membahayakan Pengendara

NARASI UPDATE- Pembangunan jembatan Sungai Mambang, Desa SP 5 Karya Teladan, Kecamatan Muara Kelingi ,Kabupaten Musi Rawas (Mura) yang menelan anggaran dana hingga Milyaran rupiah diduga tidak memperhatikan azas keselamatan pengguna jalan. Pasalnya, satu satunya akses jalan yang dialihkan untuk dilalui masyarakat desa menuju Kecamatan Muara Kelingi, berlumpur dan licin. Adapun jalan tersebut merupakan penghubung ke beberapa desa yakni, Desa ...

Read More »

Musda MD KAHMI Ke-III Lubuklinggau Berjalan Lancar

NARASI UPDATE  – Musyawarah Daerah Majelis Daerah Koprs Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (Musda MD KAHMI) ke-III, Kota Lubuklinggau, di Ball Room hotel Dwinda, Jum’at (9/4/2021), berjalan dengan lancar. Dalam sambutannya, ketua KAHMI Kota Lubuklinggau H Rodi Wijaya menyampaikan, ungkapan terimakasih kepada alumni-alumni yang sudah hadir dan ikut serta menyukseskan acara musda ke-III KAHMI Kota Lubuklinggau. “Nantinya siapapun terpilih menjadi presidium ...

Read More »

FKKBNS Meminta Kejelasan Hukum Dan Solusi Pemkot Lubuklinggau

NARASI UPDATE – CEO PT Buraq Nur Syariah (BNS), melakukan penipuan kepada korban 430 orang masyarakat kota Lubuklinggau dan Sekitarnya dalam kasus Property Syariah perumahan Linggau Valey dan Bilal bin Rabbah yang berada di kelurahan Lubuk Kupang Kota Lubuklinggau dengan kerugian mencapai 7,1 Milyar. Ketua Forum Komunikasi Konsumen Buroq Nur Syariah (FKKBNS) Iskandar Dewantara mengatakan sampai saat ini, sudah 100 ...

Read More »

Ririn Nurekawati Diamanakan Masyarakat Menjadi Kades Sumber Karya

NARASI UPDATE – Pemilihan Calon Kades (Pilkades) serentak tahun 2021 di Kabupaten Musi Rawas, Khususnya di Kecamatan STL Ulu Terawas, menghantarkan Ririn Nurekawati terpilih menjadi Kepala Desa (Kades) Sumber Karya. Ririn berhasil mengungguli empat rivalnya dengan mengantongi suara sebanyak 399 suara, dalam ajang Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak di Kabupaten Musi Rawas, yang di gelar pada, Kamis (8/4/2021). Dikatakannya, dengan ...

Read More »

Pilkades Suka Makmur , Incumbent Menang Telak

NARASI UPDATE —- Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Suka Makmur ,Kecamatan BTS Ulu ,Kabupaten Musi Rawas dimenangkan Incumbent dengan kemenangan ‘Telak’. Setelah pemilihan dan dilakukan penghitungan , paslon nomor urut 1,Wancik mendapatkan suara sebanyak 1.549 Suara, Sementara penantang Incumbent yakni nomor urut 2, Dwi Nusantoro mendapatkan 287 suara dan suara tidak SAH sebanyak 220. Dengan selisih yang cukup banyak, bisa dikatakan ...

Read More »

Kreatif Dunkzzz